Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bali Towerindo Sentra, Tbk

Ravi Agista Hadi Pradana, Agtovia Frimayasa

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kepemimpinan, budaya organisasi dan motivasi  terhadap kinerja Pada PT. Bali Towerindo Sentra Tbk baik secara parsial maupun simultan. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dan verifikatif dengan jumlah sampel 100 responden. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan menyebarkan kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, analisis korelasi berganda dan analisis koefisien determinasi.

Keywords

Kepemimpinan, Budaya Organisasi, Motivasi dan Kinerja Karyawan

Full Text:

PDF

References

Andayani, I. (2019). Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat Aceh Tamiang.

Anwar Prabu Mangkunegaran. (2017). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia. : Rosda.

Brury, M. (2016). Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi, Motivasi Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor SAR Sorong. Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen, 4(1).

Fadli, R., & Hasanudin, H. (2021). Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Tunas Perkasa Tekindo. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 4(4), 301–308.

Fadude, F. D., Tawas, H. N., & Poluan, J. G. (2019). Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi, Dan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan Pt. Bank Syariah Mandiri Cabang Bitung. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(1).

Fahmi, I. (2016). Perilaku Konsumen teori dan aplikasi. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG.

Farisi, S., Irnawati, J., & Fahmi, M. (2020). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Humaniora: Jurnal Ilmu Sosial, Ekonomi Dan Hukum, 4(1), 15–33.

Firmansyah, N. A., & Maria, V. (2022). Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. the Univenus Serang. Jurnal Inovasi Penelitian, 2(12), 3841–3848.

Fred Luthans. (2014). Perilaku Organisasi ( dkk) Alih Bahasa V.A Yuwono (ed.); Edisi Baha).

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hamzah, M. I., & Sarwoko, E. (2020). Kepemimpinan, budaya organisasi dan kinerja: peran mediasi motivasi kerja. Jurnal Ekonomi Modernisasi, 16(1), 41–53.

Hariandja, M. T. E. (2016). Manajemen Sumberdaya Manusia. PT. Gramedia Widiasarana Indonesia.

Hasibuan, M. S. . (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia (revisi). Bumi Aksara.

Ismail, I. (2008). Pengaruh budaya organisasi terhadap kepemimpinan dan kinerja karyawan Pemerintah Kabupaten-Kabupaten di Madura. EKUITAS (Jurnal Ekonomi Dan Keuangan), 12(1), 18–36.

Mangkunegara, A. A., Manusia, M. S. D., Sutrisno, E., Manusia, M. S. D., Empat, S., Pers, R., & Thoha, M. (2013). Buku. Journal of Agricultural Research, 8(48), 6126–6130.

Miftah Thoh. (2014). Perilaku Organisasi : Konsep Dasar dan Aplikasinya (cetakan 23). Rajawali Pers.

Restutiani, M. R., Cahyadi, E. R., & Munandar, J. M. (2023). INFLUENCE OF LEADERSHIP STYLE AND INCENTIVES ON AGENT PERFORMANCE IN SOCIAL SECURITY ACQUISITION WITH ORGANIZATIONAL CULTURE AS AN INTERVENING VARIABLE. Jurnal Aplikasi Manajemen, 21(1), 68–81.

Rivai, A. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(2), 213–223.

Setiyono, S. D., Hakim, A., & Tjahjanulin Domai, S. (2023). THE EFFECT OF TRANSFORMATIONAL LEADERSHIP AND LEARNING ORGANIZATION THROUGH CULTURE AS MODERATION ON CITIZEN ORGANIZATION BEHAVIOR IN POLICE INSTITUTION. Journal of Southwest Jiaotong University, 58(1).

Siagian, S. P. (2008). Manajemen sumber daya manusia.

Simamora Henry. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia. SIE YKPN.

Stephen, R. (2015). Perilaku Organisasi. Salemba Empat.

Sugiono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alphabet.

Susanto, A. J., & Nopiyanti, E. (2020). Leadership, Cultural Values and Motivation on Employees Performance about Green Hospital. Journal of Physics: Conference Series, 1625(1), 12065.

Sutoro, M., Mawardi, S., & Sugiarti, E. (2020). Pengaruh Kepemimpinan, Kompensasi, Budaya Organisasi, dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil. SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION: Economic, Accounting, Management and Business, 3(4), 411–420.

Suwarno, S., Aprianto, R., & Suberthi, M. (2020). Pengaruh Total Quality Management (TQM) dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(2), 165–176.

Syahidah, H., Nurhadian, A. F., Adinata, U. W. S., & Suherman, A. R. (2021). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional Dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai:(Studi pada salah satu pemerintahan daerah di Kota Bandung). Acman: Accounting and Management Journal, 1(2), 54–60.

Syurya, S., Kamase, J., & Alam, R. (2019). Pengaruh Kepemimpinan, Budaya Organisasi dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Sekretariat DPRD Kota Pare-Pare. YUME: Journal of Management, 2(3).

Wibowo. (2016). Manajemen Kinerja. Rajagrafindo Persada.

Widjaja, Y. R., & Ginanjar, A. (2022). Pengaruh Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Sains Manajemen, 4(1), 47–56.

Winardi. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Gramedia Pustaka Utama.

Windaryadi, C. (2018). Pengaruh Kepemimpinan dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Sriwijaya, 16(3), 177–184.

Yanto, Y., & Aulia, I. N. (2021). The Effect of Transformational Leadership and Organizational Culture on Work Motivation and Employee Performance. International Journal of Innovative Science and Research Technology, 6(4), 197–209.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.