Pengaruh Kenyamanan dan Brand Trust Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Aplikasi Gojek di Kota Palembang
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kenyamanan dan brand trust terhadap loyalitas pelanggan pada aplikasi transportasi online Gojek di kota palembang. Saat ini konsumen dapat memesan transportasi melalui aplikasi Gojek tanpa harus menunggu di pinggir jalan, sehingga menambah kenyamanan dengan berbagai metode pembayaran elektronik yang ditawarkan Gojek. Kepercayaan terhadap merek Gojek juga berperan penting dalam pengembangan loyalitas pelanggan, dimana pelanggan percaya bahwa Gojek menawarkan layanan yang andal, aman, dan berkualitas tinggi. Penelitian ini menggunakan teori Technology Acceptance Model (TAM) yang dikembangkan oleh Davis pada tahun 1989. Metode penelitian yang diterapkan bersifat kuantitatif, dengan pengumpulan data melalui kuesioner kepada pengguna aplikasi Gojek. Data yang terkumpul dianalisis menggunakan aplikasi SPSS dengan metode statistik. Jumlah data responden dalam penelitian ini adalah 102 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kenyaman penggunaan berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan pada aplikasi transportasi online Gojek di kota palembang, dan pada saat yang sama, brand trust juga menunjukkan pengaruh positif  terhadap loyalitas pelanggan pada aplikasi tersebut.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Aditiya, Iip. M. (2023). Layanan Ojek Online Pilihan Masyarakat Indonesia. Https://Goodstats.Id/Infographic/Layanan-Ojek-Online-Pilihan-Masyarakat-Indonesia-Jbpbu
Aisah, N., & Sudaryanto, B. (2022). ANALISIS PENGARUH CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN MELALUI KEPUASAN PELANGGAN (Studi Pada Pengguna Go-Pay Pada Aplikasi GO-JEK Di Kota Semarang). Diponegoro Journal Of Management, 11(5), 1–12.
Ambarwati, D. (2019). Pengaruh Persepsi Manfaat, Persepsi Kemudahan Dan Persepsi Kepercayaan Terhadap Keputusan Penggunaan Go-Pay Pada Mahasiswa STIE AUB Surakarta. Jurnal Bisnis Dan Ekonomi, 6(1), 88–103.
Andrean W. Finaka, Yuli Nurhanisah, Cyntia. Devina. (2023). Pengguna Internet Di Indonesia Makin Tinggi. Https://Indonesiabaik.Id/Infografis/Pengguna-Internet-Di-Indonesia-Makin-Tinggi
Astri Nurhidayah, Yuliniar, D. C. P. (2021). Pengaruh Brand Image Dan Brand Trust Terhadap Loyalitas Pelanggan Menggunakan E-Wallet Gopay. Business Management, Economic, And Accounting National Seminar, 2(1), 942–955.
Atmaja, D. (2023). PENGARUH E-SERVICE QUALITY DAN E-TRUST TERHADAP E-LOYALTY PELANGGAN GRAB DI KOTA DENPASAR. Jurnal Administrasi Bisnis, 12(01), 12.
Destari, I. W. (2016). Pengaruh Kualitas Layanan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada PT. Ojek Syar’I Surabaya. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN).
Heni Nastiti, Jenji Gunaedi A, & Dewi Cahyani Pangestuti. (2023). Analysis Of The Customer’s Loyalty Of The Online Transportation Service Gojek. International Journal Of Research In Business And Social Science (2147- 4478), 12(5), 17–29. Https://Doi.Org/10.20525/Ijrbs.V12i5.2570
Imron, Ahmad Syaifulloh, Wardani, Niken Hendrakusma, & Rokhmawati, Retno Indah. (2018). Analisis Pengaruh Pemasaran Media Sosial Terhadap Loyalitas Konsumen: Studi Pada Transportasi Online (Go-Jek Indonesia). Jurnal Pengembangan Tekonologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 2(9), 9.
Istiyana, A. N., & Triana, D. (2019). The Effect Of Trust To Users To Use Go-Pay And Grab-Pay As Payment Method. 305(Icebess 2018), 8–14. Https://Doi.Org/10.2991/Icebess-18.2019.2
Kurniawan, R., Apriawan, G., & Suhanda, N. (2020). Effect Of Brand Trust And Brand Awareness On Go-Jek Customer Loyalty. Pjaee, 17(5), 581–595.
Mauludin, M. S., Ratnawati, D., Arianti, N., Pryastara, M. D., & Novitawati, V. A. (2022). Analisis Persepsi Konsumen Terhadap Penggunaan Jasa Gojek. SALIMIYA: Jurnal Studii Lmu Keagamaan Islam, 3(1), 2721–7078.
Murtiasih, S. (2019). Analisis Faktor Loyalitas Pengguna Ojek Online. Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Kewirausahaan, 29–40.
Nirawati, L., Safitri, B. A. D., & Ahmad, R. F. (2020). Pengaruh Kemudahan Transaksi Dan Kepercayaan Produk Terhadap Loyalitas Pelanggan Gojek. Jurnal Administrasi Bisnis, 2(9), 594–604.
Nugroho, W. A., & Hidayat, R. (2017). LOYALITAS PELANGGAN ( Studi Pada Konsumen GO-JEK Di Bandung Tahun 2017 ) THE EFFECT OF PRODUCT COMFORTABLE AND PRODUCT CONFIDENCE TO ( Study Case : Consumer Of Go-Jek Bandung In 2017 ). Jurnal Strategi Pemasaran, 3(3), 1115–1121.
Paputungan, N., Dama, H., & Rasjid, H. (2022). Pengaruh Strategi Jasa Transportasi Grab Terhadap Loyalitas Konsumen (Studi Penggunaan Jasa Grab Pada Mahasiswa Manajemen Angkatan 2018). Jambura: Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 5(1), 163–167.
Putra, O. S., Lukitaningsih, A., & Cahyani, P. D. (2022). Pengaruh Tarif, Keamanan Dan Kenyamanan Terhadap Loyalitas Konsumen. Forum Ekonomi, 24(1), 177–185. Https://Doi.Org/10.30872/Jfor.V24i1.10414
Putri, N. I. (2021). Analisis Pengaruh Persepsi Kemudahan, Manfaat, Kenyamanan Terhadap Keputusan Pembelian Online Studi Kasus Layanan Gopay. Journal Of Entrepreneurship, Management And Industry (JEMI), 4(1), 25–33. Https://Doi.Org/10.36782/Jemi.V4i1.2162
Rahman, S., Rika, R., Santoso, P. H., & Setyawan, ‪Onny. (2022). Analisis Pengaruh Persepsi Harga, Kualitas Pelayanan Dan Kepercayaan Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Transportasi Online (Studi Kasus Pada Pengguna Gojek Di Pekanbaru). Jurnal BANSI - Jurnal Bisnis Manajemen Akutansi, 2(1), 1–9. Https://Doi.Org/10.58794/Bns.V2i1.73‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬‬
Rahman, S., Santoso, P. H., Stevanie, S., & Rusmansyah, W. (2021). The Influence Of Trust, Innovation, And Service Quality On Customer Satisfaction And Loyalty On Gojek Customers. Jurnal Akuntansi, Kewirausahaan Dan Bisnis, 6(1), 65–77.
SANJAYA, L. J. (2018). Hubungan Antara Kenyamanan Pelayanan Dengan Loyalitas Pelanggan: Studi Pada Mahasiswa Universitas Diponegoro Pengguna Layanan Go-Jek Di Semarang. Jurnal EMPATI, 6(4), 149–156. Https://Doi.Org/10.14710/Empati.2017.20004
Saputri, R. S. D. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Grab Semarang Rini Sugiarsih Duki Saputri. Coverage: Journal Of Strategic Communication, 10(1), 46–53.
Situmorang, R., & Mardhiyah, A. (2022). The Effect Of Service Quality And Price On Consumer Loyalty In Using Go-Jek Services. Journal Of Humanities, Social Sciences And Business (Jhssb), 2(1), 225–240. Https://Doi.Org/10.55047/Jhssb.V2i1.411
Sri, J., Sari, V., Arifin, R., & Rachmadi, K. R. (2022). Pengaruh Kepercayaan Konsumen, Kualitas Pelayanan, Kemudahan Penggunaan Dan Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Jasa Transportasi Maxim Malang (Studi Kasus Mahasiswauniversitas Islam Malang). 12(02), 303–312.
Sudarlan, S., Marwanto, M., & Krisma, I. (2022). Pengaruh Persepsi Kemudahan, Manfaat, Kepercayaan, Dan Promosi Terhadap Minat Masyarakat Kota Samarinda Menggunakan Layanan Online Pada Pelanggan Ojek. Jurnal EKSIS, 18(1), 99–111. Https://Doi.Org/10.46964/Eksis.V18i1.302
Tamman Firdaus Muqarrobin. (2023). Cara Melakukan Uji Reliabilitas Menggunakan SPSS. Https://Www.Wawasan-Edukasi.Web.Id/2023/04/Uji-Reliabilitas-Spss.Html
Wibisono, T., Universari, N., & Utaminingsih, A. (2017). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengguna Transportasi Gojek Di Kota Semarang. Jurnal Dinamika Sosial Budaya, 19(2), 277, P-ISSN: 1410-9859 & E-ISSN: 2580-8524.
Wijaya, D., Supeni, R. E., & Rozzaid, Y. (2022). Citra Merek, Kepercayaan, Dan Komitmen Terhadap Loyalitas Pelanggan Aplikasi Transpportasi Online. BUDGETING : Journal Of Business, Management And Accounting, 3(2), 72–82. Https://Doi.Org/10.31539/Budgeting.V3i2.3867
Wijaya, V. T., & Pahar, B. H. (2022). Pengaruh Citra Merek, Kepercayaan Merek, Dan Keamanan Privasi Terhadap Keputusan Pengguna Gojek. BIP’s JURNAL BISNIS PERSPEKTIF, 14(1), 1–10. Https://Doi.Org/10.37477/Bip.V14i1.241
Wijayanti, M. W., Suddin, A., & Sutarno, S. (2019). Pengaruh Perceived Usefulness Dan Perceived Ease Of Use Terhadap Behaviour Intention To Use Bri Digital Banking Pada Agen Brilink Pt Bank Rakyat Indonesia Tbk Kantor Cabang Magelang. Jurnal Manajemen Sumber Daya Manusia, 13, 188–199.
Yanwar, B. L., Hadi, E. D., & Anggarawati, S. (2021). Perilaku Masyarakat Dalam Menggunakan Jasa Ojek Online Di Indonesia [Society Behavior In Using Online Ojek Services In Indonesia]. Derema (Development Research Of Management): Jurnal Manajemen, 16(1), 55. Https://Doi.Org/10.19166/Derema.V16i1.2747
Refbacks
- There are currently no refbacks.